Facebook Imagres

Senin, 15 November 2010

Melindungi flashdisk dari serangan virus dengan Notepad

Virus komputer bagaikan parasit yang dapat merusak sistem komputer anda. Barbagai macam cara virus masuk ke komputer, salah satunya melalui media flashdisk. Karena di era digital ini banyak orang yang saling bertukar file melalui flashdisk. Jika diperhatikan, belakangan ini para pembuat virus sengaja menjadikan flashdisk sebagai media utama penyebaran virus selain dari internet. Oleh karena itu anda harus berhati-hati dalam menggunakan flashdisk, terutama pada komputer-komputer di tempat umum seperti warnet, game online, kampus, sekolah atau di kantor. Sebagai langkah pencegahan, anda bisa melakukan hal-hal seperti membuat file autorun sendiri. Karena seringkali virus membuat file autorun.inf agar virus selalu aktif saat membuka flashdisk. Akan dijelaskan bagaimana mencegah virus masuk ke flashdisk anda hanya dengan beberapa langkah, tanpa bahasa pemrograman karena hanya menggunakan notepad. Baca selengkapnya

2 komentar:

  1. Dengan notepad kita bisa melindungi file-file kita. Wow keren....

    Sukses selalu buat IMAGRES

    BalasHapus